Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label rumah tangga bahagia
Selamat datang di Tresnaku - Catatan Davifo Family.

Obrolan Pasutri: Batas Privasi dalam Rumah Tangga

Hai dengan Alvi dan Fo di sini. Beberapa waktu lalu kami mengunggah konten video obrolan pasutri tentang topik yang seringkali dianggap sepele tapi sebenarnya cukup penting: batas privasi dalam rumah tangga . Lewat konten video tersebut, kami mengobrol santai tentang apakah masih perlu menjaga privasi setelah menikah, dan kalau iya, batasannya di mana? ( Buat yang tetarik nonton konten video kami sudah kami lampirkan di akhir artikel ini. ) Di artikel kali ini, kami akan membahas lebih dalam isi obrolan kami, dengan harapan bisa jadi refleksi dan inspirasi buat pasangan lainnya. Karena dalam rumah tangga, bukan cuma cinta yang perlu dipupuk, tapi juga kepercayaan dan keterbukaan . Baca juga: Obrolan Pasutri lainnya Privasi dalam Rumah Tangga: Apakah Masih Perlu Setelah Menikah? Topik ini muncul dari salah satu obrolan santai kami saat kamera menyala. Fo tiba-tiba bertanya, “ Beb, menurut kamu batas privasi dalam rumah tangga itu apa? ” Pertanyaan yang kelihatannya...

Obrolan Pasutri : Mimpi Kecil

Hai dengan Alvi dan Fo di sini. Beberapa hari yang lalu kami memposting konten video berjudul #OBROLANPASUTRI : MIMPI KECIL di channel YouTube dan akun TikTok @DavifoStory. ( Buat yang tetarik nonton konten video kami sudah kami lampirkan di akhir artikel ini. ) Pada postingan kali ini kami akan membahas lebih detail terkait apa yang kami bahas di video tersebut. Ini bukan artikel tentang tips rumah tangga bahagia ala-ala motivator parenting, ini murni kisah Alvi dan Fo.  Baca juga: Obrolan Pasutri lainnya Apa Itu Mimpi Kecil versi Kami? Mimpi kecil? Mungkin terdengar sepele, ya. Tapi buat kami berdua—Alvi dan Fo—mimpi kecil adalah fondasi dari kebahagiaan rumah tangga. Mimpi kecil itu bukan tentang rumah mewah, liburan ke Eropa, atau saldo rekening miliaran. Tapi tentang hal-hal sederhana yang sering terlupakan… padahal justru di sanalah letak kehangatan. Bagi kami, mimpi kecil itu seperti: Sarapan bareng walau cuma roti bakar dan teh hangat. Bisa ngob...
+ Follow
Join on this site

with Google Friend Connect